Selasa, 02 November 2021
JURNAL REFLEKSI MINGGU KE 2 CGP ANGKATAN 4 KOTA SEMARANG
OLEH SRI WAHYUNINGSIH,S.Pd
Webinar Nasional bersama Ki Priyo salah satu Pengajar Taman Siswa dilakkan Webinar secara Nasional dengan bapak ibu CGP angkatan 4 bersama PP dan Fasiliaor, Meeting tersebut dilakukan untuk memperkuat pemahaman terkait pemikiran Ki Hajar Dewantara tentang pendidikan. Virtual meeting berjalan dengan lancar dengan proses pemaparan terlebih dahulu (mengkilas balik materi pemikiran Ki Hajar Dewantara terkait pendidikan) yang dilakukan oleh fasillitator. Peserta mendengarkan pemamaran dan sesekali fasilitator menanyakan kepada peserta. Dan peserta langsung menjawab pertanyaan fasilitator terkait pemikiran Ki Hajar Dewantara. Adapun secara lengkap Diskusi ruang virtual akan dipandu oleh Fasilitator dengan tahapan sebagai berikut:
Presentasi Materi (25')
Pemateri oleh Ibu Kartika, M.Pd mempresentasikan materi Pemikiran Filosofis Pendidikan Ki Hadjar Dewantara (KHD) selama 25 menit untuk memberikan penguatan pemahaman peserta terhadap pemikiran-pemikiran KHD.
Diskusi (20'
Pemateri memberi penguatan terhadap pertanyaan-pertanyaan CG
Berbagi dan Tanya Jawab (25'
CGP berbagi pengalaman praktik baik proses pembelajaran yang merefleksikan pemikiran filosofis Pendidikan KHD,CGP bertanya dan berdiskusi kepada Fasilitator terkait pembelajaran yang diperoleh dalam ruang diskusi.
Refleksi dan Umpan Balik (15')
Narasumber memberi umpan balik penguatan terhadap pemahaman CGP Refleksi pembelajaran dituliskan pada aplikasi yang disediakan oleh Fasilitator (mentimeter/padlet/jamboard)
Penutup (05')
Moderator menutup kegiatan pembelajaran Eksplorasi Konsep Refleksi Kritis Pemikiran KHD
Adapun model Jurnal refleksi Minggu ke2 dengan model DEAL dalam bentuk Infografis adalah sebagai berikut
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Pembelajaran Berdiferensiasi Produk Pada Mapel Seni Rupa Kelas 4 B SDN Sendangmulyo 02 Korsatpen Tembalang Kota Semarang A. PENG...
-
Pembelajaran pada minggu keempat masih pada Modul 1.2 Nilai dan Peran Guru Penggerak. Pembelajaran pada hari senin, 8 Nopember 2021 adala...
-
JURNAL REFLEKSI MINGGU KE 2 CGP ANGKATAN 4 KOTA SEMARANG OLEH SRI WAHYUNINGSIH,S.Pd Webinar Nasional bersama Ki Priyo salah satu Pengajar Ta...
-
Demonstrasi Kontekstual Pemikiran Filosofis Ki Hadjar Dewantara dalam karya Tugas Modul 1.1.a.7 Banyak hal yang harus yang harus saya pelaja...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar